Saturday, September 21, 2013

Laa Tahzan

Betapa banyak engkau mengeluh dan berkata tak punya apa - apa, padahal bumi, langit, dan bintang adalah milikmu.

Ladang, bunga segar, bunga yang semerbak, burung bulbul yang bernyanyi riang.

Air di sekitarmu memancar berdecak, dan matahari yang di atas kepalamu memandang geram penuh amarah.

Cahaya di kaki dan puncak bukit membangun tanah lapang yang rata di bukit - bukit dan sebentar lagi rusak.

Dunia ceria kepadamu lalu mengapa engkau cemberut, dan dia tersenyum mengapa engkau tidak tersenyum.

Jika engkau sedih dengan kemuliaan yang telah lalu, tak kan lagi penyesalan mengembalikannya.

Atau engkau murung karna adanya musibah, tapi tak mungkin engkau mencegah datangnya musibah.

Jika telah engkau lewati masa mudamu jangan engkau katakan, zaman telah tua sebab zaman tak pernah tua.

Lihatlah masih ada gambar - gambar yang mengintip di balik embun yang seakan bicara karena indahnya.

(Dr.'Aidh al Qarni)

Related Posts:

  • Sabar "Dan berikanlah berita gembira kepada orang orang yg sabar,(yaitu) orang orang yg apabila di timpa musibah,mereka mengucapkan: "inna lillahi wa innaa ilaihi raaji'uun". mereka itulah yg mendapat keberkatan yg sempurna dan r… Read More
  • Seorang yg hanya mengetahui ilmu dunia tanpa keimanan "Mereka hanya mengetahui yg lahir (saja) dari kehidupan dunia,sedangkan mereka lalai tentang (kehidupan) akhirat." (Qs.Ar Rum:7) "Sebenarnya pengetahuan mereka tentang akhirat tidak sampai (kesana) malahan mereka ragu ragu… Read More
  • Redam Amarahmu "Dan, orang yg menahan amarahnya dan memaafkan (kesalahan) orang" (Qs.Ali imran:134 "Dan,hendaklah mereka memaafkan dan berlapang dada" (Qs.An Nur:22) "Tolaklah (kejahatan) itu dg cara yg baik,dan tiba tiba orang yg antar… Read More
  • Masjid"Hanya yg memakmurkan masjid masjid Allah ialah orang orang yg beriman kepada Allah dan hari kemudian" (QS.At Taubah:18) "Sesungguhnya rumah rumah-Ku di bumi adalah masjid masjid dan sesungguhnya orang orang mengunjungi Aku … Read More
  • Galau Ibnu atha' mengatakan: "Engkau sengaja di dera dg gangguan manusia agar engkau tidak merasa tenang dan senang dg mereka,engkau sengaja di buat galau oleh sesuatu,agar tidak ada alasan menyukai sesuatu itu,sehingga melupaka… Read More

0 comments:

Post a Comment